
Perlu kamu ketahui kabel listrik apa saja yang bisa digunakan untuk proyek gedung, beserta fungsi dari kabel listrik tersebut. Sebab disetiap kabel listrik proyek gedung memiliki peranannya masing-masing. Berikut ini penjelasan 5 jenis kabel listrik yang sering digunakan untuk proyek gedung, begitu juga penjelasan manfaat dari masing-masing kabel.
Dari sebagian kabel listrik yang dijelaskan, bisa digunakan untuk kabel listrik rumah. Akan tetapi perlu kita ketahui fungsinya terlebih dahulu, serta seberapa besar Kemampuan Arus Hantar (KHA) daya listriknya, dan yang terpenting adalah harus ber-Standar Nasional Indonesia ya !!
Jangan lupa untuk penuhi semua kebutuhan kabel kamu dengan Multi Kabel! Silahkan konsultasikan ke kami jenis kabel yang dibutuhkan. Karena Multi Kabel mempunyai jenis kabel terlengkap untuk kebutuhan kabel listrik.